All New Avanza 2012 Harga Foto dan Spesifikasi - Kabar gembira bagi para penggemar mobil pabrikan Toyota. Toyota mengeluarkan edisi terbarunya All New Toyota Avanza 2012. Banyak fitur dan desain terbaru di usung oleh Toyota yang di sematkan di New Avanza ini. Simak Yuk mengenai fitur apa saja yang ada di All New Avanza beserta harga dan spesifikasinya
Pada All New Avanza 2012 yang paling menonjol dari desain eksterior bentuknya terlihat lebih bulat dari versi sebelumnya. Garis body yang ada disamping juga terlihat tidak lagi lurus, tetapi mengikuti rumah roda belakang. dan lampu belakang pada All new Avanza menerobos boby samping. Untuk pilihan warna, All New Avanza menghadirkan 8 pilihan warna yaitu Silver Mica Metallic, Dark Steel Mica, Light Blue Metallic, Maroon Mica, Gray Mica, Champagne Metallic, White, Black Metallic. Untuk spesifikasi lengkap All New Avanza 2012 dapat anda lihat di bawah ini
Daripada anda menduga-duga seperti apa sih bentuk tampilan baru dari All New Avanza, dibawah ini ada gambarnya
Untuk harga All New Avanza 2012 bisa anda lihat pada tabel di bawah ini. Tabel di bawah merupakan harga OTR di Surabaya per bulan November 2011. Jadi anda tinggal ingin pilih tipe mana, tinggal menyesuaikan isi kantong anda. AVANZA | ON THE ROAD SURABAYA – IDR |
E 1.3 MANUAL | 152.900.000 |
E 1.3 AUTOMATIC | 163.700.000 |
G 1.3 MANUAL | 167.900.000 |
G 1.3 AUTOMATIC | 179.100.000 |
G 1.5 MANUAL | 175.200.000 |
VELOZ 1.5 MANUAL | 180.700.000 |
VELOZ 1.5 AUTOMATIC | 190.800.000 |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar